Ingin Mengelola Koperasi Syariah dan BMT Dengan Banyak Kantor Secara Mudah ??

TAMWIL menjadi solusi yang tepat mengatasi masalah Anda.

Introducing Our New Product

TAMWIL NT Versi 8 (Digital Ecosystem)

Tamwil NT Versi 8 adalah Ekosistem Teknologi Digital pada Koperasi Syariah yang didesain dengan konsep 5-ABLE, 6-ANY, dan 6-LESS.

TAMWIL NT Versi 8 terdiri dari berbagai fitur dan fasilitas digital yang bekerja secara terintegrasi dan saling terhubung secara Realtime dan Host to Host (H2H) API.


Lihat Berbagai Fitur Digital Tamwil 8

One Stop Digital Solution..

Layanan Ekosistem Digital Satu Pintu, Satu Harga, dan Satu Penyedia Jasa.
Semua fitur digital dikembangkan oleh Alfa Technosoft. Tidak melibatkan Vendor lain.
Sehingga keamanan data Lembaga Anda Terjamin, serta mampu memberikan Pelayanan yang Optimal.
Jaminan 1 Harga untuk Semua Fitur Digital Tamwil 8. Tidak ada biaya tambahan disetiap penambahan Fitur Digital, Device, dan Kantor Baru.


  • TAMWIL NT 8


    Tamwil NT 8 adalah Integrated Core Banking System yang dikembangkan dengan memanfaatkan jaringan online internet. Tamwil NT terdiri dari beberapa fasilitas yang saling terintegrasi secara online.  Fasilitas tersebut antara lain Tamwil Desktop, Tamwil Messaging (SMS & Email Banking), Tamwil Mobile Banking, dan Tamwil Internet Banking.

    Lihat Spefifikasi
  • TAMWIL NT 7


    Tamwil NT 7 adalah Integrated Core Banking System yang dikembangkan dengan memanfaatkan jaringan online internet. Tamwil NT terdiri dari beberapa fasilitas yang saling terintegrasi secara online.  Fasilitas tersebut antara lain Tamwil Desktop, Tamwil Messaging (SMS & Email Banking), Tamwil Mobile Banking, dan Tamwil Internet Banking.

    Lihat Spefifikasi
  • TAMWIL


    Tamwil adalah Sistem Informasi berbasi Desktop yang dikembangkan untuk Koperasi Syariah, KJKS, dan BMT dengan teknologi multi-user. Tamwil di dukung dengan berbagai fasilitas transaksi yang dibutuhkan dalam menunjang operasional Koperasi Syariah.

    Lihat Spefifikasi
  • TAMWIL DOS


    TAMWIL DOS merupakan produk pertama untuk Koperasi Syariah yang dikembangkan oleh Alfa Technology dengan platform under-DOS. Produk ini sudah dinyatakan discontinued, atau sudah tidak diperpanjang lagi pengembangannya.

Product History

TAMWIL dikembangkan untuk Koperasi Syariah, Koperasi Jasa Keuangan Syariah (KJKS), Koperasi Simpan Pinjam Pembiayaan Syariah (KSPPS), Baitut Tamwil Muhammadiyah (BTM), dan Baitul Maal wa Tamwil (BMT).

Perkembangan produk serta peningkatan pelayanan nasabah pada Koperasi Syariah, harus di ikuti dengan perkembangan Sistem Informasi yang mendukung operasional.

Dari tahun ke tahun, fungsi sentral dari Sistem Informasi pada Koperasi Syariah terus di tingkatkan.

Persaingan produk dan pelayanan pada Lembaga Keuangan dengan mengandalkan kekuatan pada sisi teknologi terus digencarkan oleh para praktisi Lembaga Keuangan.

Di sinilah peran Alfa Technosoft yang hadir melalui TAMWIL untuk membantu Koperasi Syariah untuk menjawab tantangan di era Digital dengan persaingan yang tinggi.