Susah Mengelola Restoran dan Rumah Makan ??

Tak perlu pusing, sekarang ada Terano... Dengan Terano, kelola Rumah Makan dan Restoran jadi mudah.

TERANO

TERANO untuk Restoran dan Rumah Makan dengan dukungan platform Under-Windows

TERANO adalah Sistem Informasi Manajemen underwindows untuk Restoran dan Rumah Makan. TERANO menggunakan teknologi Client - Server dalam proses pengolahan data dengan jaringan lokal (LAN). Sehingga memudahkan Anda mengelola perusahaan dengan skala menengah, meskipun dengan banyak cabang sekalipun. Sistem TERANO mendukung penjualan dengan metode Just in Time atau Pesan terlebih dahulu baru dimasak, metode prasmanan, metode Repetitive Flow atau semua masakan sudah dimasak dan diberikan kepada pelanggan saat ada pesanan, serta metode delivery order.

Daftar Fasilitas Sistem

# Fasilitas (Klik Nama Fasilitas Untuk Penjelasan Detail) Status
1 Total Transaction Yes
2 Total Reporting Yes
3 Modul Pelatihan & Video Pelatihan Yes Free Download
4 Pelatihan Gratis 3x3 Jam
5 Garansi Sistem 100% Lifetime
6 Database MySQL
7 Koneksi Lokal (LAN)
8 Operating System Dapat digunakan pada semua Operating System Windows.

Daftar Modul TERANO BQ

  • Inventory
  • Kitchen
  • Officer
  • Cashier
  • Utilitas

Inventory

1. Master Data
  Departemen Barang Dagang
  Sub Departemen Barang Dagang
  Input Barang Dagang
  Edit Barang Dagang
2. Transaksi
  Pembelian
  Retur Pembelian
  Hutang & Pelusanan
  Mutasi Barang Gudang ke Outlet
  Retur Gudang
  Barang Rusak (Broken Stock)
3. Laporan
  Laporan Barang Dagang
  Laporan Supplier
  Laporan Pembelian
  Laporan Retur Pembelian
  Laporan Hutang & Pelusanan
  Laporan Mutasi Barang Gudang ke Outlet
  Laporan Retur Gudang
  Laporan Barang Rusak (Broken Stock)

Kitchen

1. Master Data
  Departemen Bahan Baku
  Sub Departemen Bahan Baku
  Bahan Baku
  Departemen Menu
  Menu
  Paket Menu
2. Laporan
  Lap. Bahan Baku
  Lap. Menu
  Lap. Paket Menu
  Lap. Retur Pembelian
  Lap. Hutang Dagang & Pelunasan
  Lap. Mutasi Produk ke Toko
  Lap. Produk Rusak (Broken Stock)

Officer

1. Master Data
  Perusahaan
  User Account
  Sistem Produk & Pelayanan
  Event
  Ucapan

Cashier

1. Master Data
  Departemen Konsumen
  Konsumen
  Diskon Umum
  Diskon Per-Barang Dagang
  Diskon Per-Menu
  Diskon Per-Paket Menu
  Departemen Biaya Kirim
2. Transaksi
  Kas Kasir
  Penjualan
  Retur Penjualan
  Piutang
3. Laporan
  Lap. Member
  Lap. Diskon
  Lap. Departemen Biaya Kirim
  Lap. Kas Kasir
  Lap. Penjualan
  Lap. Retur Penjualan
  Lap. Piutang Dagang

Utilitas

1. Menghapus Data Secara Fisik
2. Menghapus Data Secara Masif
3. Transfer Ke Format Excel
4. Back-up Data Local-Remote
5. Restore Data Local-Remote
6. Reparasi Tabel Data Rusak
7. Presensi

Harga TERANO BQ

Harga 1 Kantor : Rp 3.000.000,00

Harga Beli untuk satu kantor adalah Rp 3.000.000,00 maksimal 5 komputer. Lebih dari 5 komputer dikenakan tambahan harga Rp 1.500.000,00. Tanpa biaya tambahan, seperti biaya bulanan, tahunan, ataupun maintenance. Untuk Update (Sebelumnya sudah menggunakan Sistem dari Alfa Technosoft) dan untuk pembelian pada kantor ke 2 dan seterusnya (kantor cabang) dikenakan diskon 50%.


Question ?

Jika saya beralih untuk menggunakan TERANO. Apakah data pada sistem kami sebelumnya dapat di transfer ke database TERANO?

Ya, teknisi kami akan mebantu Anda melakukan transfer data ke database Sistem TERANO pada saat instalasi. Sehingga Anda tidak perlu menginput ulang data, yang pastinya akan memakan waktu lama.

Berapa kapasitas database TERANO ?

TERANO menggunakan database MySQL dengan kapasitas daya tampung data pada level TerraBytes. Sedangkan kapasitas hardisk komputer saat ini, baru mencapai level ratusan GigaBytes. Sehingga dapat disimpulkan kapasitas database adalah kapasitas maksimal hardisk komputer.